Pemerintah Kabupaten Kuningan untuk kelima kalinya menggelar Tour de Linggarjati, ajang balap sepeda tahunan tersebut tidak hanya menyuguhkan adu cepat ratusan peserta, termasuk dari luar negeri, tetapi juga menjadi momentum mengangkat destinasi wisata dan budaya lokal kuningan.
Gelaran TDL ke 5 tahun 2019 telah sukses mendatangkan 451 peserta baik dalam dan luar negeri, tercatat sebanyak 59 peserta berasal dari Malaysia, Filipina, Singapura, Slovenia, Iran dan Jerman. Serta hampir 10.000 peserta Fun Bike se-Pulau Jawa.
Selain mengenalkan olahraga sepeda kepada masyarakat, gelaran TDL ini juga sebagai salah satu upaya mengenalkan wisata Kabupaten Kuningan. wisata sejarah, wisata alam yang ada di Kabupaten Kuningan, juga sebagai ajang mengenalkan kuliner khas Kuningan.
Dalam rangkaian TDL ke 5 kali ini digagas juga Festival Tour de Linggarjati, untuk pertama kalinya festival ini digelar dengan tujuan mewadahi para pengusaha makanan, jasa, serta pengusaha merchandise untuk ikut terlibat langsung dalam mensukseskan TDL ke 5 ini.
Gelaran TDL ke 5 ini juga berhasil memukau Gubernur Jawa Barat H.M.Ridwan Kamil, Gubernur berharap gelaran TDL tahun depan akan jauh lebih besar lagi. Pelaksanaan TDL ini diharapkan dapat melintasi beberapa Kabupaten, sehingga dampaknya tidak hanya dirasakan oleh Kabupaten Kuningan, tetapi dapat dirasakan oleh Jawa Barat.
Menurut data tahun 2014, jumlah wisatawan yang datang ke Kabupaten Kuningan mencapai 1,2 jt orang, hingga tahun 2019 meningkat tajam menjadi hampir 5jt kunjungan wisatawan. Ini tentunya dengan berbagai usaha yang telah dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten Kuningan baik melalui event internasional TDL, maupun melalui promosi wisata lainnya.
Namun dibalik suksesnya event TDL ini Panitia juga menyadari masih banyak kekurangan yang perlu dievaluasi. Baik sarana prasarana, fasilitas, serta respon terhadap warga masyarakat. Namun Pemkab percaya jika suatu hari nanti efek dari TDL ini akan terasa oleh masyarakat.
Atas hal tersebut Panitia memohon maaf yang sebesar-besarnya kepada segenap masyarakat Kabupaten Kuningan, baik pedagang, pejalan kaki, para PKL, pemilik toko, pengusaha angkutan, jika selama pelaksanaan TDL ini terganggu aktivitasnya.
- Panitia mengucapkan terima kasih kepada seluruh jajaran panitia yang telah bekerja sama dan bekerja keras menyukseskan TDL, serta ucapan terimakasih kami sampaikan kepada :
Menteri Pariwisata Republik Indonesia
Menteri Pemuda dan Olah Raga Republik Indonesia
Gubernur Jawa Barat
Bupati Kuningan
Wakil Bupati Kuningan
Ketua DPRD Kabupaten Kuningan beserta anggota
Sekretaris Daerah Kabupaten Kuningan
Kepala Dinas Pemuda dan Olah Raga Provinsi Jawa Barat
Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Provinsi Jawa Barat
Kapolres Kuningan beserta jajarannya
Dandim 0615 Kuningan beserta anggota
Ketua Pengadilan Negeri Kabupaten Kuningan
Kepala Kejaksaan Negeri Kabupaten Kuningan
Ketua Pengadilan Agama Kabupaten Kuningan
Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Kuningan
Ketua Umum Indonesian Cycling Federation (ICF)
Ketua Umum KONI Provinsi Jawa Barat
Ketua Umum Pengda ISSI Jabar
Seluruh Staf Ahli Bupati Kuningan
Seluruh Asisten Daerah, Lingkup Setda Kabupaten Kuningan
Seluruh Kepala SKPD Pemerintah Kabupaten Kuningan
Seluruh Kepala Bagian, Lingkup Setda Kabupaten Kuningan
Seluruh Camat, Kepala Desa/Lurah Se-Kabupaten Kuningan beserta jajarannya
Ibu Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Kuningan beserta anggota
Ibu Ketua Dharma Wanita Persatuan Kabupaten Kuningan beserta anggota
Ketua Umum KONI Kabupaten Kuningan
Ketua Umum Pengcab ISSI Kuningan
Ketua FORMI Kabupaten Kuningan
Direktur RSUD 45 Kabupaten Kuningan
Direktur RSUD linggarjati
Direktur RSU Djuanda
Direktur RS Sekar Kemulyan
Direktur RS Wijaya Kusumah
Direktur Kuningan Medical centre
Direktur RS El-Syifa
Direktur RS Hasna Medika
Pimpinan UTD PMI Kuningan
Para Kepala Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) se-Kabupaten Kuningan
Para Kepala UPTD Pendidikan dan para Kepala SMA, SMP dan SD se-Kabupaten Kuningan
Kepala UPTD Kebun Raya Kuningan
Pengelola Paseban Tri Panca Tunggal Cigugur
Direktur Telaga Biru Cicerem
Ketua Komunitas NMAX Kuningan
Ketua Assosiasi BMX Indonesia
Ketua Umum ISSK
Relawan BPBD Kuningan
Ketua RAFI Kuningan
Ketua DKM Mesjid Syiarul Islam
Para pelaku usaha di Jalan siliwangi dan Jalan Dewi Sartika
Para pelaku UKM/IKM di Kabupaten Kuningan
Para peserta Festival Tour de Linggarjati 5 Tahun 2019
Seluruh Panitia Tour de Linggarjati 5 Tahun 2019
Seluruh Peserta Balap Sepeda Tour de Linggarjati 5 Tahun 2019
Seluruh Peserta Fun Bike Tour de Linggarjati Kuningan
Ketua GENPI Kuningan
Seluruh Fotografer Kuningan
Mojang dan Jajaka Kuningan
Media massa cetak, online dan TV
Semua masyarakat Kabupaten Kuningan
- Terimakasih pula kami sampaikan kepada para sponsor dan pengisi acara :
Bank BJB Kuningan
BPJS Ketenagakerjaan
Suzuki
Grand Cordela Hotel As Putra Kuningan
YPP Pundi Amal SCTV-Indosiar-Dana
Auto 2000
Bank Kuningan
Perusahaan Umum Daerah Air Minum
BIJB Kertajati Majalengka
PT. Tirta Sukses Perkasa
Asosiasi Pengusaha Tambang (APETA) Kab. Kuningan
PT. Primadona Cipager Indah
BPJS Kesehatan
Bogasari
Three
Pocari Sweat
Extreme Bike
Yogya Dept. Store
Alfamart
Yomart
Surya Toserba
Kuningan Barbers
Angklung Yos Sudarso
Deddy's Organ
Tim Kesenian SMAN 3 Kuningan
Tim rampak genjring mandirancan
Tim Drumband SMK Budi Bhakti
Chikara
Sanggar Seni Lokananta
Paduan Suara Purbawisesa
Sanggar DNR
Angklung Jalanan Nawang Wulan
Plat Beureum Band
Pratama Musik
Paduan suara SMAN 1 Kuningan
Tim Seni SMAN 1 Kuningan
Sanggar Senam Isnen Kirun
MC Dian Tulip and Friend
Dimas Tejo, Siti Liza, Alif Aulia, Hesti Klepek dan Diana Sastra
Post A Comment:
0 comments: