Bupati Kuningan H. Aang Hamid
Suganda S.Sos lantik 8 kepala desa, Selasa (7/8)yang di pusatkan di Desa Cileuya Kecamatan Cimahi, di saksikan
Dandim Kuningan Letkol Kav.Sugeng Waskito Aji,Ketua Pengadilan Negri Kuningan Erwan
Toni SH, Kepala KejaksaanTinggi Negri Kuningan Refli,SH, Ketua DPRD Kabupaten
Kuningan H. Acep Purnama M.H.
Kepala desa yang d lantik
diantaranya saudara Murbadi kepala desa Cileuya Kecamatan Cimahi,Saudara Tuti
yunengsih Kepala desa Mekarjaya Kecamatan Cimahi,Saudara Uyat Saputra
Rukbani.SE Kepala desa Kaduaagung Kecamatan Karangkancana,Saudara Salim Kepala
desa Babakab reuma Kecamatan Sindang agung,Saudara Ade Sang Daka Kepala desa
Bundeur Kecamatan Cidahu,Saudara Rukmana kepala desa Rajadanu Kecamatan
Japara,Saudara Suherman kepala desa Ciasih Kecamatan Nusaherang,Saudara Wari
Kepala desa Randusari kecamatan Cibeureum.
Dalam arahanya Bupati Kuningan
mengharapkan , para kepala desa dapat menjalin kerjasama yang baik dengan semua
komponen pemerintahhan Desa, mulai dari Perangkat desa, termasuk BPD serta
lembaga-lembaga kemasyarakatan desa lain nya.
Bupati juga mengingat kan bahwa
desa memiliki kewenangan berdasarkan per Undang Undangan meliputi, Menetapkan
Peraturan desa,Menyelunggarakan Pemerintahan Desa,Memiliki Pimpinan Pemerintah
Desa, Menggali dan menetapkan sumber sumber pendaptan desa, memberdayakan
masyarakat desa untuk bergotongroyong dan berpartisipasidalam pemerintahan dan
pembangunan , Mendamaikan perselisihan yang terjadi antar warga.
“Dalam rangka menyelenggarakan
kewenangan Desa di butuhkan kepemimpinan kepala Desa yang mumpuni percaya diri
dan memehami kebutuhan desa serta masyarakatnya,’Ungkap Bupati Kuningan
Pelantikan Kepala Desa yang di
laksanakan hari ini, dikatakana bupati Kuningan merupakan langkah awal dalam
penyelenggaraan pemerintah desa. Untuk itu sudah menjadi ketetapan dan
hasil pilihan masyarakat dapat d terima
dan di sikapi dengan arif.
Disamping itu Bupati Kuningan
mengajak kepada kepala Desa yang baru d lantik mampu menjalan kan fungsi dan
tugas penyelenggaraan pemerintah desa ke depan dengan bekerja dan melaksanakan
tugas dengan sungguh sungguh dan penuh tanggung jawab. Dan membangun komunikasi
yang harmonis dengan komponen yang berada d desa. Sehingga akan mendorong
terwujudnya kemandirian desa baik dari aspek social maupun aspek ekonomi.
Post A Comment:
0 comments: